Winding up,
Almost Ready ...

Hot! MIDO Multifort 8 Two Crowns Dirancang dengan Technology & Geometry

MIDO kembali menyapa penggemar setianya dengan merilis Multifort 8 Two Crowns yang dirancang dengan menggabungkan teknologi dan geometri. Ada tiga model yang diperkenalkan, yaitu M047.507.17.041.00 dengan dial warna biru navy,  M047.507.11.051.00 dengan dial warna hitam, dan M047.507.11.081.00 dengan dial warna gray. Koleksi Multifort 8 sendiri dikenal bukan hanya sekadar instrumen untuk menunjukan waktu, tetapi juga merupakan hasil inovasi berani yang oleh MIDO disebut sebagai “Technometry” atau perpaduan harmonis antara teknologi dan geometri. Seperti apa tampilan dan spesifikasinya? Simak selengkapnya dalam

New Release
by Han Mar 14, 2025

Omega Rilis Duo Jam Tangan Diver Seamaster Planet Ocean Worldtimer

Omega baru saja merilis koleksi Seamaster yang cocok dipilih oleh global traveler yaitu Omega Seamaster Planet Ocean Worldtimer. Ada dua model jam tangan yang dihadirkan, yaitu ref. 215.92.46.22.01.006 dengan aksen warna biru-hitam dan ref. 215.92.46.22.01.007 dengan aksen warna abu-abu dan hitam. Kedua jam tangan memakai case dan bezel yang terbuat dari black ceramic, serta memiliki ketahanan air hingga 600 meter sehingga kokoh dipakai di berbagai kondisi, baik di darat dan di laut. Seperti apa spesifikasinya? Simak selengkapnya dalam artikel di

New Release
by Han Mar 13, 2025

Jam Tangan untuk Para Gamers: Hamilton American Classic Boulton Death Stranding 2 Limited Edition Dirilis

Hamilton melakukan kolaborasi bersama Hideo Kojima dan Yoji Shinkawa dari Kojima Production dengan merilis jam tangan limited edition yaitu Hamilton American Classic Boulton Death Stranding 2 H13605130. Koleksi terbaru ini adalah model jam tangan yang dipakai oleh karakter Neil dalam video games Death Stranding 2: On the Beach. Model ini memakai case kotak persegi tonneau warna hitam yang sleek dan identik dengan koleksi Boulton dengan desain yang timeless. Baca terus artikel di bawah ini untuk tahu bocoran selengkapnya tentang Hamilton

New Release
by Han Mar 12, 2025

Spinnaker Fleuss Automatic SpongeBob SquarePants Frenemies Limited Edition Dirilis

Spinnaker baru saja merilis koleksi jam tangan Fleuss Automatic SpongeBob SquarePants Frenemies Limited Edition dengan warna yang colorful. Ini merupakan kolaborasi inovatif antara Spinnaker dengan serial Nickelodeon populer yaitu SpongeBob SquarePants untuk memperingati anniversary ke-25 dari iconic show tersebut. Ketiga jam tangan ini adalah SpongeBob Blue (SP-5160-01), Plankton Green (SP-5160-02), dan Sandy White (SP-5160-03). Pada dial juga ditampilkan tiga karakter ikonis, yaitu SpongeBob, Plankton, dan Sandy. Berikut bocoran selengkapnya. Spesifikasi Spinnaker Fleuss Automatic SpongeBob SquarePants Frenemies Limited Edition Spinnaker Fleuss

New Release
by Han Mar 11, 2025

Recent Stories

Watch reviews

Hands-On Review Jam Tangan Orient Star M42 Diver RK-AU0701B 1964 2nd Edition: Pakai Titanium Case!

Orient Star merilis M42 Diver RK-AU0701B 1964 2nd Edition Titanium yang desainnya terinspirasi dari diver’s watch pertama Orient, yaitu Calendar Auto Orient 1. Watchmaker asal Jepang ini menginterpretasi ulang desain jam tangan diver’s ikonik tersebut dengan spesifikasi yang sudah terstandarisasi ISO 6425. Lebih dari itu, Orient Star M42 Diver 2nd Edition kali ini hadir dengan […]

Modern Watches
by Fazriano Mar 14, 2025

Hands-on Jam Tangan Citizen Series8 870 NA1004-10E: Dibekali Finishing Mewah & High End Movement

Lini Series8 merupakan salah satu lini top of the line dari Citizen. Citizen Series8 kerap kali menggunakan desain sport watch dengan integrated strap, tak terkecuali pada model 870 yang akan kami review pada artikel ini. Citizen Series8 870 NA1004-10E mengedepankan desain sport watch dengan finishing yang mewah dan high end Citizen automatic movement yang cukup […]

Modern Watches
by Fazriano Mar 03, 2025

MIDO Multifort Mechanical Limited Edition: Manual Winding & Ilustrasi X-Ray Scanning Movement di Dial

Merayakan anniversary lini Multifort ke-90, MIDO merilis Multifort Mechanical Limited Edition M038.605.11.060.00 pada akhir 2024 lalu. Jam tangan ini tampil stand out berkat dial dengan ilustrasi menyerupai hasil pemindaian R-Ray yang diberi Super-LumiNova. Jam tangan ini juga dibekali manual winding mechanical movement dengan dekorasi Côtes de Genève yang mewah. Multifort sendiri adalah salah satu koleksi […]

Modern Watches
by Fazriano Feb 28, 2025

Detail Seiko Pogue 6139-6005 yang Dibawa ke Luar Angkasa pada Tahun 1973

Cerita jam tangan yang di bawa ke luar angkasa selalu menarik untuk disimak. Sebut saja astronot Yuri Gagarin dari Uni Soviet (sekarang Rusia) yang memakai jam tangan Sturmanskie pada tahun 1961, lalu Neil Armstrong memakai Omega Speedmaster ketika mendarat di bulan pertama kali pada 1969. Namun jam tangan Omega Speedmaster yang digunakan Armstrong memakai movement […]

Vintage Corner
by Han Feb 07, 2024

Jam Omega Termahal: 1957 Speedmaster Terjual Senilai $3.4 Juta

Omega Speedmaster Ref.2915-1 menjadi jam Omega termahal saat ini. Jam tangan tersebut terjual pada pelelangan Phillips’s Geneva Watch Auction XIV tahun 2021 lalu dan menjadi jam tangan Omega termahal yang pernah terjual sepanjang sejarah!  Harga Omega Speedmaster Ref. 2915-1 mampu mencapai $3.4 juta. Hal ini tidak hanya memecahkan rekor tertinggi, tapi juga 26 kali lebih […]

Vintage Corner
by Han Feb 26, 2023

View All

Reviews

Video Highlights

Latest News