Site icon Blog Jamtangan.com

Garmin Vivoactive 6 Sudah Hadir di JAMTANGAN.COM, Intip Kelebihan Smartwatch Terbaru Ini!

Garmin Vivoactive 6

Spesifikasi Garmin Vivoactive 6

Garmin Vivoactive 6

Seluruh model smartwatch Garmin Vivoactive 6 menggunakan case terbuat dari polimer yang diperkuat serat, serta memakai anodized aluminum bezel. Case-nya berdiameter 42.2 mm, tebalnya 10,9 mm, lug-to-lug 42.2 mm, dan bobotnya hanya 36 gram dengan strap yang disertakan. Smartwatch dengan ketahanan air hingga 50 meter ini memakai layar AMOLED dengan opsi model Always-On yang sudah touchscreen, dengan layar yang cerah dan penuh warna.

Baca Selengkapnya →